arymami
  • Home
  • CONTENTS
  • TRAVEL
  • LEARN
  • INTIMACY & SCHIZOPHENIC SOCIETY
  • POEMS
  • NOTES
  • PUBLICATIONS
  • About

Confidential Minds
​daily notes, fiction, life

Keterputusan Kekerasan Seksual  

6/10/2016

Comments

 
Picture
​“I still dont understand how educated people still do not undertand
that when they joke about sexuality, sex, social identity, relationship status
- they objectify and discriminate”
DA (FB, 25 Mei 2916)
 
Pada pertengahan-akhir Mei 2016 masyarakat Indonesia telah dikepung wacana horor dan teror kekerasan seksual. Segenap pihak reaktif bersuara, melontarkan opini, menawarkan sudut pandang, dan bahkan berbagai petuah bagaimana menghindari kekerasan seksual; “Bunuh saja” “Gantung” “Salahnya anak ditinggal kerja” “Berantas alkohol dan pornografi” “Kebiri” “Harus ada effek jera!”. Semua tampak chaotic dan tidak masuk akal. Seolah alpha atas kekerasan seksual sebagai hasil dari politik seks yang menyejarah. Saya kehilangan kata menganggapi fenomena tersebut, hingga kuotasi di atas merupakan satu-satunya kalimat “frustrasi” yang dapat saya ketikan di akun FB saya saat itu. Selebihnya saya hanya tertegun dalam geram mengikuti parade normalisasi patalogi aksi-reaksi semua pihak masyarakat sambil mual, muntah, dan tertekan sendiri. Enggan memikirkan bagaimana logical falacy bisa begitu menjamur di tengah masyarakat.

Read More
Comments
    Picture

    on this blog

    ​Just ordinary day to day notes.. But as we know.. there is nothing normal in this world.

    I'm a dreamer, for life offers only thus. I'm a wanderer, for i believe all possibilities

    ​I'm single, though I'm rarely available. I'm a fiction in the reality of the mind.

    RSS Feed

    Archives

    July 2017
    June 2017
    March 2017
    September 2016
    August 2016
    July 2016
    June 2016
    April 2016
    August 2015
    February 2015
    July 2014
    April 2012
    December 2010

    Categories

    All
    Abuse
    Arymami
    Bahagia
    Birthday
    Borneo
    Buku Sejarah
    Camus
    Catatan
    Catatnan
    Cinta
    Coffee
    Death
    Delusi
    Dianarymami
    Eglish
    Gender
    Happiness
    Happy
    Heartbreak
    Jingga
    Kalimantan
    Kekerasan
    Kekerasan Seksual
    Kesehatan
    Keterputusan
    Lebaran
    Lelaki Tua
    Life
    Love
    Maaf
    Medis
    Melepaskan
    Mudik
    Note
    Notes
    Operasi
    OR
    Parenting
    Penyakit
    Percakapan
    Pulang
    Rasa
    Relasi
    Relasi Keintiman
    RS
    Sakit
    Sejarah
    Seks
    Single Mum
    Single Parent
    Sisifus
    Sukamara
    Takut
    Valentine
    Violence

  • Home
  • CONTENTS
  • TRAVEL
  • LEARN
  • INTIMACY & SCHIZOPHENIC SOCIETY
  • POEMS
  • NOTES
  • PUBLICATIONS
  • About